Jumat, 08 Maret 2013

Tips / Trik SEO Lengkap TERBARU 2013

Tips / Trik SEO Lengkap TERBARU 2013 - Tips SEO untuk blogger pemula
Tips / Trik SEO Lengkap TERBARU 2013 - Tips SEO untuk blogger pemula

Tips / Trik SEO Lengkap TERBARU 2013 - Tips SEO untuk blogger pemula

Memang berbicara tentang SEO merupakan hal yang paling bikin pusing bagi para blogger. Betapa tidak, pengaturannya terus berubah sesuka pengelola mesin pencari yang terus meningkatkan kualitas untuk kenyamanan penggunanya.

Kita selaku blogger tentunya harus selalu update tentang pengaturan terbaru mesin pencari dalam SEO tersebut. Dan jika kita menelusuri tekniknya pun tidak semudah membalikkan telapak tangan. kita harus berjuang keras dan memperhatikan secara detail optimasi SEO blog kita. Hal tersebut bahkan memakan waktu yang tidak sedikit, namun secara perlahan insyaallah kita bisa memperoleh hasil yang memuaskan jika kita tekun dan serius.

Semangat untuk ngeblog kadang kala akan berkurang bila ternyata kita mengetahui bahwa blog kita butuh waktu sekitar 2 hari atau bahkan ada yang 1 bulan lama nya agar terindex oleh mesin pencari seperti Google. Hal itu biasa terjadi terhadap blog baru serta postingan yang sedikit dan belum dipoles trik SEO.
Backlink dan fresh content termasuk beberapa komponen yang harus kita perhatikan agar cepat terindex oleh Mesin pencari khususnya Google. Blog baru pastinya belum mempunyai backlink, sebagai langkah awal, Submit Rss Feed blog ke Rss Submitter, seperti ke Technorati, Blogcatalog, Mybloglog, Feedburner dan lain sebagainya.
Jangan lupa pula submit ke social bookmark lokal seperti Lintasberita, Infogue dan situs sejenis lainnya sesuai kebutuhan saat anda memposting content baru.

Beri tahu robot mesin pencari, dengan menge-ping blog anda, untuk memberitahu ada postingan baru di blog anda Untuk pengguna blog blogspot, gunakan pingomatic.com.

Link Exchange atau tukeran link seakan menjadi hal wajib untuk kita lakukan, apa lagi jika kita melakukan tukeran link dengan blog yang sudah mempunyai pagerank yang cukup bagus.
Tambahkan link blog anda di web-web forum, facebook dan lain-lainya, cari yang menyediakan link DOFOLLOW

Masukan sedikit-sedikit trik SEO dan selalu update content di blog anda agar robot mesin pencari mengindex content terbaru yang ada di blog anda,

Dan jangan sekali-kali anda mensubmit link blog anda ke layanan penyedia submit otomatis ke ribuan mesin pencari, karena hal ini bisa membuat blog kita dianggap sebagai spammer atau penyebar SPAM.

Demikian Tips / Trik SEO Lengkap TERBARU 2013 - Tips SEO untuk blogger pemula, semoga bermanfaat untuk kita semua.

0 komentar di Tips / Trik SEO Lengkap TERBARU 2013:

Posting Komentar

 

+

Terima Kasih telah berada di :

Tips / Trik SEO Lengkap TERBARU 2013 - SEOKARNO